Kamis, 16 Januari 2014

Etniq Artbag

Etniq Artbag didirikan pada tahun 2013, bergerak dalam industri garmen dan fashion yang mengkhususkan diri pada kualitas tinggi dengan harga terjangkau sehingga dapat membangun jalur distribusi produk dan kemitraan yang seimbang dan berjangka panjang dengan menyediakan produk-produk inovatif dan layanan bernilai tambah kepada pelanggan, serta menjadi pemain utama industri fashion di Indonesia.

Industri yang tidak pernah ada matinya selain industri yang bergerak dibidang kuliner adalah industri fashion. Belakangan ini tote bag yang terbuat dari bahan kanvas menjadi marak digunakan baik di kalangan mahasiswa maupun para professional. Tentunya hal tersebut tidak luput dari alasan mendasar yaitu dibutuhkanya Tas sebagai salah satu kebutuhan primer sehari-hari.

Tas yang merupakan salah satu produk primer berfungsi sebagai alat untuk membantu keseharian yaitu mempermudah seseorang untuk membawa alat dan kebutuhan hidupnya sehari-hari. Di zaman modern ini tentunya selain fungsi utama, keunikan tas tersebut juga menjadi salah satu factor penentu dalam industri ini yang perlu diperhatikan.

 


 

We Introduce to you “earth tone” colors. Inspired by nature that always gives out the most elegant and vintage feel. Neutral, Muted yet Vintage, those are the characteristics of Earthtone colors. At Etniq studio we try to add pristine, neutral and genuine colors.
Earthtone adalah warna-warna yang terinspirasi dari alam, kami mempresentasikannya dalam produk kami yang hadir dalam triwarna abu, coklat dan crème.




A Combination of Modern Illustrations and basic geometric shapes derived from ethnic heritage. 100% Canvas, Simple and Casual, Original Colors, Clean.

Team work: Bambang Norman Pradypta, Bima Aria Shiddiq, Heru Marhendra, Ikhsan Syaban, Fahmi Mustopa, Edi Alfian.

Facebook: Etniq Artbag
Twitter: Etniq Artbag

Tidak ada komentar:

Posting Komentar